Yello Hotel Jambi Peduli Lingkungan Gelar Aksi Word Clean Up Day di Gentala ARASY Pelaku Pembakaran Lahan Ditangkap, Kapolres Sarolangun: Terancam Hukuman 10 Tahun Penjara Komplotan Pencurian Minyak Kondensat PT Pertamina Dibekuk Ditreskrimum Polda Jambi  Ny. Puput Husaini, Bawa IAD Bangka Tengah Juara Pertama Lomba Senam Kreasi Acara Puncak Hari Adat Melayu Jambi ke 2 Dihadiri Langsung Kapolda Jambi 

Home / Berita / Daerah / Kota Jambi

Minggu, 3 Maret 2024 - 19:00 WIB

Bantu Pencarian Warga Rengat Riau Yang Hilang Akhirnya Ditemukan, Keluarga Sampaikan Ucapan Terima kasih ke Resmob Polda Jambi

Bantu Pencarian Warga Rengat Riau Yang Hilang Akhirnya Ditemukan, Keluarga Sampaikan Ucapan Terima kasih ke Resmob Polda Jambi

JAMBI – Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Jambi melalui Tim Resmob berhasil membantu warga Kecamatan Rengat Kabupaten Inhu Provinsi Riau yang dinyatakan hilang selama tiga hari berdasarkan laporan orang hilang Nomor: B/04/11/2024/SPKT/POLSEK RENGAT BARAT/POLRES INDRAGIRI HULU/POLDA RIAU.

Dibantu Tim Resmob Ditreskrimum Polda Jambi dan Tim Cyber Ditreskrimsus Polda jambi akhirnya menemukan, NURAINI kelahiran Pekan Heran, 17 Oktober 1995, tepatnya Di Dekat Mesjid Nurul Iman P.Reba Kecamatan Rengat Barat Kabupaten Inhu.

Baca Juga  Pembunuh Sopir Travel Asal Jambi, Polda Jambi terbitkan DPO terhadap Dua pelaku

Hal ini dibenarkan Dirreskrimum Polda Jambi Kombes Pol Andri Ananta Yudistira melalui Kanit Resmob Ditreskrimum Polda Jambi Iptu June Sianipar bahwa Tim Resmob dibantu Cyber Ditreskrimsus telah berhasil menemukan Nuraini yang dinyatakan hilang.

” Berdasarkan laporan dari SPKT/POLSEK RENGAT BARAT/POLRES INDRAGIRI HULU/POLDA RIAU, kita turut membantu menemukan Nuraini sesuai ciri-ciri yang disebutkan Keluarga, ” ungkapnya, Minggu (03/3/24).

Untuk baju yang dipakai, menggunakan Baju Gamis warna cokelat kuning motif bunga dengan hijab warna hitam dan menggunakan masker warna hijau.

Baca Juga  Sambangi Nenek Jasmi yang Hidupi Tiga Cucu, Kasat Reskrim Polres Kerinci Hadir Serahkan Bantuan Sembako

Untuk kronologis kejadian, Pada hari Senin tanggal 26 Februari 2024 sekira pukul 10.00 wib, Nuraini telah pergi meninggalkan rumah yang beralamatkan di dekat Mes Nurul Iman P.Reba Kecamatan Rengat Barat Kabupaten Inhu dengan menggunakan kendaraan roda 2 merk Vario warna hitam No BM.4416.BAG dengan Noka MH1JMD118PK219269 dan No YMD1E-1219477 An. ZUL MAULANA ILYAS, sejak saat itu ti ada kembali lagi kerumah.

” Karena tidak kunjung pulang selama 2×24 jam, maka Keluarga khawatir dan melapor ke Polsek terdekat, ” lanjutnya.

Baca Juga  Danramil 09/Telanaipura, Dampingi Dandim 0415/Jambi Gaungkan Gerakan Ayo Menanam

Mendapatkan informasi bahwa Nuraini ini mengarah ke Provinsi Jambi, maka Tim Polsek Rengat Barat melalui Polres Inhu dan Polda Riau menghubungi Ditreskrimum Polda Jambi untuk membantu.

” Berdasarkan ciri-ciri yang disampaikan tersebut, maka kita lakukan pencarian, dan alhasil telah ditemukan selanjutnya kita serahkan ke pihak keluarga, ” pungkasnya.

Sementara itu, Keluarga Nuraini mengucapkan terima kasih atas Dirreskrimum Polda Jambi Kombes Pol Andri Ananta Yudistira, Tim Resmob Ditreskrimum Polda Jambi yang telah membantu melakukan upaya pencarian, sehingga Nuraini kembali ke pihak keluarga. (IR)

Share :

Baca Juga

Berita

Di Taman Makam Pahlawan Satria Bakti, Kapolda Jambi Pimpin Upacara Kehormatan dan Renungan Suci

Berita

Kaleidoskop 2024 : 1.042 Kilometer Jalan Tol Trans Sumatera dan Inovasi Digital Wujudkan Asta Cita

Berita

Pakar Komunikasi dan Motivator Nasional Silaturahmi bersama Kepala OJK Provinsi Jambi 

Berita

Debat Kedua Pilwako Jambi 2024: Diza Hazra Ungkap Program “APEL KOTA” untuk Pelayanan Publik yang Bersih dan Akuntabel

Berita

Posko 2.3 Bungo BPJN Jambi Titik Vital Pemantauan Mudik, Sinergi Berdampingan Dengan Pos Pengamanan Terpadu

Berita

Pastikan Ketersediaan serta Kestabilan Harga Bahan Pokok Jelang Ramadhan, Satgas Pangan Polda Jambi Sidak Pasar

Berita

Sukseskan Program Swasembada Presiden Prabowo, Polda Jambi Siapkan 106 Hektare Lahan Siap Tanam

Berita

Asraf Resmi Diperpanjang Jadi Pj Bupati Kerinci, Akan Pastikan Pembangunan dan Pilkada Berjalan Kondusif