Yello Hotel Jambi Peduli Lingkungan Gelar Aksi Word Clean Up Day di Gentala ARASY Pelaku Pembakaran Lahan Ditangkap, Kapolres Sarolangun: Terancam Hukuman 10 Tahun Penjara Komplotan Pencurian Minyak Kondensat PT Pertamina Dibekuk Ditreskrimum Polda Jambi  Ny. Puput Husaini, Bawa IAD Bangka Tengah Juara Pertama Lomba Senam Kreasi Acara Puncak Hari Adat Melayu Jambi ke 2 Dihadiri Langsung Kapolda Jambi 

Home / Berita / Daerah / Kota Jambi

Rabu, 6 September 2023 - 17:54 WIB

Bersama Pangdam II Sriwijaya, Danrem 042 Gapu Cek Kesiapan Personel Jelang Kunker KASAD 

Bersama Pangdam II Sriwijaya, Danrem 042 Gapu Cek Kesiapan Personel Jelang Kunker KASAD 

JAMBI – Danrem 042Gapu Brigjen TNI Supriono, S.IP.,M.M. menyambut Pangdam II/Sriwijaya di Bandara Sultan Thaha Jambi dalam rangka mengecek kesiapan Korem 042Gapu pada Kunjungan Kerja Bapak Kasad Dr. Dudung Abdurachman di wilayah Provinsi Jambi.

Kunjungan Pangdam II/Sriwijaya kali pertama ini, di sambut juga oleh Forkopimda Provinsi dan Kota Jambi dengan acara adat tarian sekapur siri dan pengulangan sal batik khas Jambi, dalam hal ini Wakil Gubernur Jambi Abdullah Sani, Walikota Jambi, Kapolda Jambi dan unsur Forkopimda lainnya.

Setelah penyambutan di Bandara Pangdam II/Sriwijaya bersama Danrem 042Gapu, langsung menuju Makorem 042Gapu, tempat Geladi kesiapan Apel Gelar Pasukan dalam rangka Evaluasi Penanganan Karhutla di wilayah Sumbagsel Tahun 2023 yang akan dipimpin oleh Bapak Kasad esok harinya.

Baca Juga  Kunker ke Kodim 0416 Bute, Danrem 042 Gapu Tatap Muka dengan Anggota dan Sampaikan Netralitas TNI dalam Pilkada

Sesampainya di Makorem 042/Gapu, Pangdam II/Sriwijaya di sambut dengan Jajar Kehormatan, setelah itu langsung mengambil gelagi Apel kesiapan Kunjungan Kasad selanjutnya mengecek personel, kendaraan serta Alat perlengkapan yang digelar dalam Apel tersebut.

Dalam perhatiannya, Pangdam II/Sriwijaya mengucapkan terima kasih kepada seluruh peserta Apel atas kesiapannya dalam geladi Gelar Pasukan hari ini.

“Saya mengapresiasi, cukup bangga dan senang, laporan-laporan dari Plh. Dansatgas Provinsi Jambi bahwa Tim yang tergabung dalam Satgas Karhutla, semua terlibat dan semua bekerja dengan baik dalam penanganan Karhutla di Jambi.” Kata Pangdam

Baca Juga  Tumpukan Sampah Dibersihkan Ditpolairud dari Sungai Hingga Laut Peringatan Ocean Days

Ditempat lain, Pangdam II/Sriwijaya juga menerima paparan Danrem selaku Plh Dansatgas Karhutla di PoskoKarhutla Korem 042/Gapu, tentang kesiapan Satgas Karhutla dalam penanganan Karhutla di Jambi.

“Ada 3 Strategi Satgas pokok yang kami lakukan dalam penanganan Karhutla di Jambi yaitu :

1. Sinergitas. Keterlibatan semua pihak berkolaborasi untuk penanganan Karhutla di Provinsi Jambi (Multihelix), semangat dan tekat yang kuat untuk bersatu padu karena “Api musuh bersama”

Baca Juga  Difasilitasi Gubernur Al Haris, Pemkot Sungai Penuh dan Pemkab Kerinci Tandatangani MoU TPA dan SPAM Regional

2. Respon Cepat. Melaksanakan Apel kesiapsiagaan, membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) dan membangun Pos-pos pemantau Karhutla.

3. Solusi Permanen. Menghilangkan niat untuk membakar dengan terus melakukan sosialisasi, memberi edukasi dan penegakan hukum serta dengan menciptakan obyek/lahan tidak mudah terbakar dengan menyekat Kanal, menjaga stok ketersediaan air dengan membuat embung-embung air dan Intake Water.

Terakhir Danrem menyampaikan harapannya semoga Provinsi Jambi bebas dari asap.” Tutur Danrem.

Turut hadir, Danpusintelad, Asintel Kasdam II/Sriwijaya, Asops Kasdam II/Sriwijaya, Kasrem 042/Gapu, PJU Korem 042/Gapu, Para Dandim serta para Dan/Sat Balak Aju Korem.

Share :

Baca Juga

Berita

Isra’ Mi’raj di Mapolda Jambi, Irjen Pol Rusdi Hartono: Ikuti dan Teladani Rasulullah

Berita

Didampingi Pj Bupati, Kapolres Sarolangun Pimpin Langsung Apel Kebangsaan dan Deklarasi Pemilu Damai Tahun 2024

Berita

Komitmen Jaga Keamanan Selama Perayaan Nataru, Kapolda Jambi Sambangi Gereja Katolik Santa Gregorius Agung 

Batanghari

Bhayangkari Peduli Bersama RS Bhayangkara Polda Jambi Gelar Pengobatan Gratis bagi Andikpas LPKA Muara Bulian

Berita

Ketemu Empat Pati, Langsung Akrab dengan Panglima Komando Armada II Laksda TNI Ariantyo Condrowibowo

Berita

Polri Bekerja Sama Imigrasi Tangkap DPO Interpol WN Jepang di Batam

Berita

Jelang Buka Puasa, Dirresnarkoba Turun ke Jalan Bagikan Takjil ke Warga Melintas depan Mapolda Jambi

Batanghari

Kapolda Jambi Cek Langsung Kesiapan Personil Polres Batanghari Dalam Pengamanan Pilkada Serentak