Yello Hotel Jambi Peduli Lingkungan Gelar Aksi Word Clean Up Day di Gentala ARASY Pelaku Pembakaran Lahan Ditangkap, Kapolres Sarolangun: Terancam Hukuman 10 Tahun Penjara Komplotan Pencurian Minyak Kondensat PT Pertamina Dibekuk Ditreskrimum Polda Jambi  Ny. Puput Husaini, Bawa IAD Bangka Tengah Juara Pertama Lomba Senam Kreasi Acara Puncak Hari Adat Melayu Jambi ke 2 Dihadiri Langsung Kapolda Jambi 

Home / Berita / Daerah / Kerinci

Kamis, 22 Februari 2024 - 16:41 WIB

Polres Kerinci Lakukan Pengecekan Kesehatan dan Pemberian Vitamin ke Personil PAM PPK

Polres Kerinci Lakukan Pengecekan Kesehatan dan Pemberian Vitamin ke Personil PAM PPK

KERINCI – Meskipun proses Pemilihan Umum (Pemilu) telah selesai, namun petugas Pengamanan khususnya personil Polres Kerinci masih melakukan pengamanan hingga proses pemilu tersebut benar-benar selesai penghitungan.

Namun demikian, demi menjaga kesehatan para personil, Polres Kerinci melalui Dokkes melakukan pengecekan Kesehatan dan Pemberian Vitamin kepada Personil Pam PPK di Wilayah Kabupaten Kerinci, Kamis (22/2/24).

Baca Juga  Didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Kerinci, Kapolres Kerinci Salurkan Bantuan ke Warga Terdampak Banjir di Sungai Penuh  

Kapolres Kerinci AKBP M Mujib menyebutkan bahwa personil Dokkes Kerinci telah melakukan pengecekan Kesehatan di beberapa Sekretariat PPK yang personilnya masih melakukan pengamanan.

Baca Juga  Tanam Pohon Ditepian Sungai Batanghari, Dir Polairud Polda Jambi : Kepedulian Polri Terhadap Penghijauan

” Untuk hari ini dilaksanakan pengecekan Kesehatan di Sekretariat PPK Kecamatan Air Hangat Timur, PPK Kecamatan Depati VII, dan PPK Kecamatan Air Hangat,” ungkapnya.

Dilanjutkan Kapolres, selain memeriksakan kesehatan para personil yang melakukan pengamanan, kita juga memberikan Vitamin kepada personil Pam PPK di Wilayah Kab Kerinci.

Baca Juga  Pastikan Kesiapan Pendistribusian Logistik Pemungutan dan Penghitungan Suara Pemilu 2024, Kapolres Kerinci Pimpin Rakor Lintas Sektoral

” Alhamdulillah, petugas kita yang masih melakukan pengamanan masih dalam keadaan sehat,dan saya turut menghimbau kepada seluruh personil agar tetap menjaga kesehatan dalam bertugas,” pungkasnya. (IR).

Share :

Baca Juga

Berita

Naik Kelas, 30 Peserta Didik Dari Warga Binaan Lapas Kuala Tungkal Sambut Tahun Ajaran Baru

Berita

Siap Amankan Pemilu 2024, Kapolres Kerinci Turut Cek Kesiapan Kelengkapan Sarana Prasarana serta Kesehatan Personil

Berita

Terkait Transparansi dan Keterbukaan Informasi, Pengurus SMSI Provinsi Jambi Berikan Apresiasi ke Ditreskrimsus Polda Jambi

Berita

Peredaran Ganja siap Edar Digagalkan BNNK Jambi, Dua Pelaku Turut Diamankan 

Batanghari

Empat Pelaku Diamankan Ditreskrimsus Polda Jambi saat Melakukan Penindakan Penambangan Minyak Ilegal

Berita

Tak Hanya Lakukan Pengecekan Kesiapan Personil, Wakapolda Jambi Kembali Tekankan Netralitas Polri dan Laksanakan Tugas Dengan Tanggung Jawab 

Berita

Bhakti Kesehatan Polri Sambut Hari Bhayangkara ke 78, Polres Sarolangun Gelar Khitanan Massal Gratis

Berita

Loyalitas Direktur Polairud Polda Kalbar Kombes Pol Raspani Kepada Kepala Korpolairud Baharkam Polri Irjen Pol Mohammad Yasin Kosasih