Yello Hotel Jambi Peduli Lingkungan Gelar Aksi Word Clean Up Day di Gentala ARASY Pelaku Pembakaran Lahan Ditangkap, Kapolres Sarolangun: Terancam Hukuman 10 Tahun Penjara Komplotan Pencurian Minyak Kondensat PT Pertamina Dibekuk Ditreskrimum Polda Jambi  Ny. Puput Husaini, Bawa IAD Bangka Tengah Juara Pertama Lomba Senam Kreasi Acara Puncak Hari Adat Melayu Jambi ke 2 Dihadiri Langsung Kapolda Jambi 

Home / Uncategorized

Kamis, 4 Januari 2024 - 13:14 WIB

Irjen Pol Rusdi Hartono Resmi Sandang Gelar Adat Dubalang Sakti Utamo dari LAM Provinsi Jambi 

Irjen Pol Rusdi Hartono Resmi Sandang Gelar Adat Dubalang Sakti Utamo dari LAM Provinsi Jambi 

 

JAMBI – Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Jambi Irjen Pol Drs Rusdi Hartono resmi menyandang Gelar Adat Melayu Jambi dengan gelar Dubalang Sakti Utamo yang diberikan langsung oleh Ketua Lembaga Adat Melayu Provinsi Jambi Drs H Hasan Basri Agus Datuk Temanggung Putro Jayodingrat bertempat di Balairung Sari LAM Provinsi Jambi, Kamis (04/1/24).

Baca Juga  Ini Sambutan Ketua PWI Kota Jambi saat Hadiri Buka Puasa Bersama Insan Pers dan Satbrimob Polda Jambi

Usai menerima gelar Adat Melayu Dubalang Sakti Utamo, Irjen Pol Rusdi Hartono mengucapkan terima kasih kepada Lembaga Adat Melayu Provinsi Jambi atas gelar Adat yang diberikan kepada saya selaku Kepala Kepolisian Daerah Jambi.

Baca Juga  Kapolda Jambi Pimpin Upacara Sertijab Karo Ops, Dir Intelkam, Kapolres Bungo dan Kapolres Batanghari

Disampaikan Jenderal Bintang Dua tersebut bahwa gelar Adat yang diberikan merupakan suatu pengakuan kepada institusi Polri, tidak hanya kepada diri sendiri namun penghormatan bagi Kepolisian Daerah Jambi.

” Tentunya gelar adat ini diberikan untuk seluruh Keluarga Besar Kepolisian Daerah Jambi, ” ungkapnya, saat diwawancarai awak media usai terima gelar Adat Melayu.

Baca Juga  Terkait Kasus Santri Meninggal Tak Wajar di Tebo, Polda Jambi Turunkan Tim Asistensi 

Dilanjutkan Kapolda Jambi, ini juga merupakan suatu semangat bagi kami Polda Jambi untuk bisa memberikan yang lebih baik lagi dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat Provinsi Jambi, Sepucuk Jambi Sembilan Lurah, pungkasnya. (IR)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Brimob Sahabat Anak, Mako Batalyon B Pelopor Dikunjungi Kelompok Bermain HIMPAUDI

Uncategorized

Komitmen Tanpa Batas, BPJS Kesehatan Berikan Layanan JKN Selama Libur Lebaran

Uncategorized

Tegaskan Netral di Pemilu 2024, Polri Minta Masyarakat Tak Sebar Hoax

Uncategorized

Kapolres Sarolangun Pimpin Upacara Pelepasan Jenazah Personel Yang Meninggal Dunia

Uncategorized

Selain Kota Sungai Penuh dan Kerinci. Ini Daerah yang Akan Dikunjungi Presiden Jokowi Di Jambi

Uncategorized

Indahnya Berbagi, Alumni Akpol Angkatan 2000 Sambangi Panti Asuhan dan Berbagi Bersama Anak Yatim Piatu

Uncategorized

Bersama Ratusan Riders, Yamaha Jambi Gelar Safari Ramadhan 

Uncategorized

Turun ke Jalan, Dansat Brimob Polda Jambi bersama Bhayangkari Bagikan Takjil ke Warga Jelang Buka Puasa