Yello Hotel Jambi Peduli Lingkungan Gelar Aksi Word Clean Up Day di Gentala ARASY Pelaku Pembakaran Lahan Ditangkap, Kapolres Sarolangun: Terancam Hukuman 10 Tahun Penjara Komplotan Pencurian Minyak Kondensat PT Pertamina Dibekuk Ditreskrimum Polda Jambi  Ny. Puput Husaini, Bawa IAD Bangka Tengah Juara Pertama Lomba Senam Kreasi Acara Puncak Hari Adat Melayu Jambi ke 2 Dihadiri Langsung Kapolda Jambi 

Home / Berita / Daerah / Kerinci

Rabu, 17 Januari 2024 - 21:30 WIB

Peduli Warga Terdampak Banjir, Forum Kades Kecamatan Bukit Karman Berikan Bantuan Sembako

Peduli Warga Terdampak Banjir, Forum Kades Kecamatan Bukit Karman Berikan Bantuan Sembako

KERINCI – kekompakan seluruh kades kecamatan bukit Karman sangat peduli kepada warga yang terkena musibah kebanjiran atau longsor se kecamatan bukit Karman

Di sore hari 17 Januari 2024 seluruh kades kecamatan bukit Karman kabupaten kerinci sangat peduli dan periatin kepada warga kecamatan bukit Karman yang terkena musibah bencana banjir atau longsor ,yang mana musibah ini terjadi di desa pulau sangkar kecamatan bukit Karman kabupaten kerinci

Baca Juga  Tipu Warga Jambi, Sepasang Pasutri Warga Kalimantan Ditangkap Tim Subdit V Cyber Ditreskrimsus Polda Jambi 

Forum kades kecamatan bukit Karman memberi kan bantuan berupa mie,minyak  goreng,kopi,teh dan air meneral Aqua

Saat awak media konfirmasi kepada ketua forum kecamatan bukit Karman kabupaten kerinci mhd lazim dan ibuk Lis kades tanjung sam menyampai kan bahwa kita sebagai pemerintahan desa sangat periatin terhadap yang melanda warga Pulau sangkar yang terkena musibah banjir saat sekarang ini kami hanya bisa mendoa kan agar musibah banjir ini cepat reda dan masyarakat cepat beritipitas lagi seperti semula lagi ungkapketua forum mhd lazim dan ibuk Lis

Baca Juga  Wisata Religi dan Pengetahuan Islam dengan Berkunjung ke Galeri Aura Islam Johor Bahru Malaysia

Lanjut ketua forum mhd lazim juga menyampai kan juga bahwa kami dari pemerintahan seluruh kades kecamatan bukit kerman mengharap kan apa pun bantuan dari kami forum kades kecamatan bukit Karman bisa membantu untuk warga Pulau sangkar yang terkena musibah saat sekarang.

Baca Juga  Bersinergi Berantas Peredaran Narkoba, Dirresnarkoba Polda Jambi Silaturahmi bersama Kepala BNNP Jambi 

Masyarakat pulau sangkar yang penerima bantuan dari forum kades kecamatan bukit Karman juga menyampai kan kami sebagai warga terkena musibah sangat berterima kasih kepada forum kades kecamatan bukit Karman yang enggan membantu berupa bantuan kepada kami yang terkena musibah ini,kami mendoa kan semoga seluruh kades dan perangkat desa se kecamatan bukit Karman. Sehat selalu dan di permudah kan rejeki nya amin.

Share :

Baca Juga

Berita

Ekspor Damar Batu dari Jambi ke China: Kolaborasi PT Pelindo (Persero) Regional 2 Jambi dan PT Anugrah BerkahBerniaga

Berita

Aniaya Rekannya Hingga Kritis, Buruh Tani di Mestong Ditangkap Unit Reskrim Polsek Mestong

Berita

Dit Polairud Polda Jambi Turut Gelar Doa Bersama pada Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 

Berita

Sambangi Personil Polrestabes Palembang saat Bertugas, Kapolda Sumsel Ajak Ngopi di Warung Kaki Lima

Berita

Kunjungan Kerja Pangdam II Sriwijaya ke Kodim 0415 Jambi Disambut Dandim Letkol Arm Eko Pristiono

Berita

Hadiri Sidang Paripurna DPRD Provinsi Jambi, Kapolda Jambi Ikuti Pidato Kenegaraan Presiden RI

Berita

Satresnarkoba Polres Muaro Jambi Gerebek dan Pasang Garis Polisi Rumah Diduga Basecamp

Berita

Ditreskrimsus Polda Jambi Amankan Tiga Pelaku Penyalahgunaan BBM Bersubsidi beserta Ratusan Liter