Yello Hotel Jambi Peduli Lingkungan Gelar Aksi Word Clean Up Day di Gentala ARASY Pelaku Pembakaran Lahan Ditangkap, Kapolres Sarolangun: Terancam Hukuman 10 Tahun Penjara Komplotan Pencurian Minyak Kondensat PT Pertamina Dibekuk Ditreskrimum Polda Jambi  Ny. Puput Husaini, Bawa IAD Bangka Tengah Juara Pertama Lomba Senam Kreasi Acara Puncak Hari Adat Melayu Jambi ke 2 Dihadiri Langsung Kapolda Jambi 

Home / Berita / Daerah / Olahraga

Kamis, 16 Mei 2024 - 14:05 WIB

Pertama kali Pengprov ISSI Jambi Kirim Atlet Balap Sepeda dalam kejuaraan World Cup Eliminator MTB UCI 2024

Pertama kali Pengprov ISSI Jambi Kirim Atlet Balap Sepeda dalam kejuaraan World Cup Eliminator MTB UCI 2024

JAMBI – Ikatan Sport Sepeda Indonesia (ISSI) Pengprov Jambi memberangkatkan dua atlet terbaiknya dalam kejuaraan World Cup Eliminator MTB UCI 2024 di Palangkaraya Kalimantan Tengah.

Atlet Balap Sepeda ISSI Jambi yang diberangkatkan mengikuti kejuaraan world cup Eliminator MTB UCI 2024 di Palangkaraya antara laian Ari Ilham dari ISSI Kerinci dan Caisar Herlambang dari ISSI Kota Jambi.

Baca Juga  Berikut Daftar Koperasi Yang Jalankan Kegiatan di Sektor Jasa Keuangan

Keberangkatan atlet ISSI Jambi dibandara STS Jambi diantar langsung oleh Ketua Umum Pengprov ISSI Jambi AKBP Ali Sadikin beserta pengurus, Kamis (16/5/24).

Kata Ketua Umum Pengprov ISSI Jambi AKBP Ali Sadikin mengatakan UCI MTB Eliminator World Cup merupakan salah satu ajang balap sepeda gunung terbesar di dunia.

Baca Juga  Peringatan Harkitnas ke 116, Kapolda Jambi Bacakan Amanat Mentri Kominfo dan Serahkan Penghargaan ke 22 Personil Berprestasi

Kejuraan itu akan dihadiri oleh para atlet pesepeda terbaik dari berbagai negara, ada sekitar 60 negara yang mengikuti kegiatan tersebut.

Kata dia, ISSI Jambi sendiri baru pertama kali mengirimkan atlet terbaiknya dalam kejuaraan kelas dunia itu.

“Ini kali pertama Jambi mengirimkan atlet sepeda di kujuaraan kelas dunia World Cup Eliminator MTB UCI,” katanya

Dia menambahkan pihaknya tidak memasang terget dalam kejuaraan tersebut, akan tetapi ISSI Jambi menitipkan untuk berjuang semaksimal mungkin untuk mengharumkan nama Jambi.

Baca Juga  Ulang Tahun SMSI: Sewindu Mengarungi Disrupsi Multidimensi

“Ini kan sudah kelas dunia, tidak ada target yang pasang, yang jelas kita minta mereka harus berjuang sekuat tenaga untuk mendapatkan hasil terbaik, serta pengalaman tanding dengan atlet-atlet terbaik dari berbagai negara dikelasnya ,” tegas perwira polisi dengan dua melati dipundak.

Share :

Baca Juga

Berita

DPP ADAMBI Periode 2024–2029, dipimpin oleh Putra Asli Kerinci Jambi

Berita

Polda Jambi dan Polres Kerinci Tangkap Empat Pelaku Pengrusakan TPS di Kota Sungai Penuh

Berita

Bantuan Polisi Polda Sumsel Hadir Dalam Bentuk Web,  Masyarakat Bisa Lapor Gangguan Kamtibmas

Berita

Bentuk Karakter Generasi muda, Dandim 0415/Jambi Gelar Persami

Berita

Upaya Tekan Angka Stunting, Dandim 0417/Kerinci Tinjau Dapur Makan Bergizi di Kota Sungai Penuh

Berita

Polresta Jambi Gagalkan Tindak Pidana Konservasi Sumber Daya Alam Hayati dan Ekosistemnya, Tiga Pelaku Turut Ditangkap

Berita

Kapolda Jambi Pimpin Rakor Lintas Sektoral Kesiapan Operasi Lilin Pengamanan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025

Berita

Harga Beras Relatif Stabil, Subdit I Indagsi Ditreskrimsus Polda Jambi Pastikan Stok di Gudang Distributor