Yello Hotel Jambi Peduli Lingkungan Gelar Aksi Word Clean Up Day di Gentala ARASY Pelaku Pembakaran Lahan Ditangkap, Kapolres Sarolangun: Terancam Hukuman 10 Tahun Penjara Komplotan Pencurian Minyak Kondensat PT Pertamina Dibekuk Ditreskrimum Polda Jambi  Ny. Puput Husaini, Bawa IAD Bangka Tengah Juara Pertama Lomba Senam Kreasi Acara Puncak Hari Adat Melayu Jambi ke 2 Dihadiri Langsung Kapolda Jambi 

Home / Berita / Daerah / Tanjab Barat

Senin, 29 Januari 2024 - 21:13 WIB

Sambangi Masyarakat Perairan, Dirpolairud Polda Jambi Bagikan Sembako Sembari Sampaikan Himbauan Kamtibmas

Sambangi Masyarakat Perairan, Dirpolairud Polda Jambi Bagikan Sembako Sembari Sampaikan Himbauan Kamtibmas

TANJAB BARAT – Resmi menjabat sebagai Dir Pol Airud Polda Jambi, Kombes Pol Agus Tri Waluyo melakukan penelusuran perairan aliran Sungai Batanghari untuk menyambangi masyarakat yang ada di Perairan Provinsi Jambi, Senin (29/1/24).

Dengan menggunakan Kapal Patroli Pemburu Cepat (KPC) Ditpolairud Polda Jambi, Dir Polairud Polda Jambi Kombes Pol Agus Tri Waluyo didampingi Kabag Binopsnal Ditpolairud AKBP Lukman menyusuri Sungai Batanghari Jambi.

Baca Juga  Insiden Tongkang Batubara Tabrak Keramba Ikan di Sungai Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Lakukan Pendekatan Problem Solving

Dikatakan Dir Polairud Polda Jambi Kombes Pol Agus Tri Waluyo, kegiatan ini merupakan salah Satu Propam Unggulan Polri khususnya Polairud yaitu Sambang Nusa Presisi.

Baca Juga  Anggota Polsek Gunung Raya dan Bhayangkari Bagi – Bagi Takjil Kepada Pengguna Pengguna Jalan

” Kita menyusuri Sungai Batanghari Sambang Nusa ke Desa Jebus Kecamatan Kumpeh Ulu, Kabupaten Muaro Jambi, selanjutnya ke Kelurahan Kampung Laut, Tanjab Timur dan berakhir di Pelabuhan PPI Kuala Tungkal Kabupaten Tanjab Barat, ” ungkapnya.

Dilanjutkan Kombes Pol Agus Tri Waluyo, selain menyambangi masyarakat pesisir, kita turut memberikan bantuan sembako serta memberikan himbauan tentang situasi kamtibmas menjelang Pemilu 2024 mendatang.

Baca Juga  Terima Kunjungan Siswa-Siswi Taruna Nusantara Magelang, Ditpolairud Polda Jambi Perkenalkan Tugas Pokok serta Sarana dan Prasarana

” Kita himbau untuk saling menjaga ketertiban menjelang pemilu 2024, dan antisipasi penyalahgunaan Narkoba, ” lanjutnya.

Kita berharap dengan kita lakukan kunjungan ke wilayah di perairan situasi Kamtibmas menjelang pelaksanaan pemilu 2024 bisa kondusif hingga pelaksanaan Pemilu selesai, pungkasnya. (Syah)

Share :

Baca Juga

Berita

Komandan Korem 042/Gapu Menghadiri Kegiatan Apel Brigade Pangan

Berita

Mubes Ke II PMHKS Resmi Memilih Dan Menetapkan Billy Anggara Jufri Sebagai Ketua Umum Periode Berikutnya

Berita

Gencarkan Program Polisi Sahabat Anak, Satlantas Polresta Jambi Tanamkan Budaya Tertib Berlalu Lintas Sejak Dini

Berita

Duduk Sama Rendah, Kapolresta Kombes Pol Boy Siregar Buka Puasa Bersama Tahanan di Sel Mapolresta Jambi

Berita

IPC TPK dan PTP Nonpetikemas Cabang Jambi ApresiasiPelanggan Melalui Pelepasan Kapal Terakhir 2024 dan Penyambutan Kapal Pertama 2025

Batanghari

Bersama Tim ESDM, Lingkungan Hidup, Ditreskrimsus Polda Jambi Turun ke Lokasi Bekas Tambang Batu Bara di Koto Boyo

Berita

PT Palma Abadi Bantah Buang Limbah Sembarangan, Pengelolaan Sudah Sesuai Izin dan Baku Mutu

Berita

Brigjen TNI Heri Purwanto, S.E., M. Sc, resmi Jabat Danrem 042/Gapu