Yello Hotel Jambi Peduli Lingkungan Gelar Aksi Word Clean Up Day di Gentala ARASY Pelaku Pembakaran Lahan Ditangkap, Kapolres Sarolangun: Terancam Hukuman 10 Tahun Penjara Komplotan Pencurian Minyak Kondensat PT Pertamina Dibekuk Ditreskrimum Polda Jambi  Ny. Puput Husaini, Bawa IAD Bangka Tengah Juara Pertama Lomba Senam Kreasi Acara Puncak Hari Adat Melayu Jambi ke 2 Dihadiri Langsung Kapolda Jambi 

Home / Berita

Jumat, 15 September 2023 - 12:46 WIB

Ny. Puput Husaini, Bawa IAD Bangka Tengah Juara Pertama Lomba Senam Kreasi

Ny. Puput Husaini, Bawa IAD Bangka Tengah Juara Pertama Lomba Senam Kreasi

Bangka Tengah — Ikatan Adhyaksa Dharmakarini (IAD) Bangka Tengah, menjadi juara pertama lomba Senam Kreasi, yang diselenggarakan dalam rangkaian acara Pertemuan Konsultasi Ikatan Adhyaksa Dharmakarini se Wilayah Kepulauan Bangka Belitung pada hari Kamis tanggal 14 September 2023 bertempat di Grand Safran Hotel Pangkalpinang

“Alhamdulillah, kami menjadi juara pertama lomba senam kreasi yang diikuti 8 IAD se Wilayah Kep. Bangka Belitung dan terima kasih kepada semua pihak yang telah menyelenggarakan kegiatan ini, untuk menampilkan senam kreasi, berdasarkan karya, kreasi dan kreativitas yang luar biasa,” ujar Ketua IAD Bangka Tengah. Ny. Puput Husaini, Kamis (14/9/2023).

Baca Juga  LSI : 86,1% Responden Puas Atas Penanganan TPPO Oleh Polri

Ny. Puput Husaini yang juga merupakan Ketua Penyelenggara menjelaskan, ini merupakan kegiatan dalam rangka Pertemuan Konsultasi IAD Wilayah kepulauan Bangka Belitung dengan IAD Daerah se- Kepulauan Bangka Belitung.

“Lomba senam kreasi ini juga salah satu rangkaian kegiatan disamping Pengarahan Kajati Kep. Bangka Belitung sebagai Pengawas IAD, Pengarahan Ketua IAD Wilayah Kep. Babel, Kegiatan Pelatihan MC, Lomba MC dan kegiatan lainnya untuk menjalin silaturahmi dalam pertemuan konsultasi IAD se Wilayah Kepulauan Bangka Belitung,” ucapnya.

Baca Juga  Porprov 2023, Ketua Kontingen Bangka Tengah M Husaini Dukung Penuh Untuk Atlet 

Ny. Puput mengatakan, tim senam kreasi IAD Bangka Tengah, sudah mempersiapkan diri jauh-jauh hari, agar bisa meraih juara di perlombaan ini

Menurut Ny. Puput, mengembangkan potensi dalam berkreasi yaitu melatih mental bersaing, membangun kerja sama dan juga menjunjung tinggi nilai-nilai sportivitas dalam perlombaan.

Baca Juga  Acara Puncak Hari Adat Melayu Jambi ke 2 Dihadiri Langsung Kapolda Jambi 

Ny. Puput juga mengucapkan, terimakasih kepada Bapak Pengawas, Ketua IAD Wilayah Kepulauan Bangka Belitung, Ketua PK dan Ketua IAD Daerah serta peserta atas terselengaranya acara Pertemuan Konsultasi IAD se Wilayah Kep. Babel dan telah menggelar perlombaan senam kreasi semoga menjadi role model pelaksanaan senam di lingkungan Kejaksaan se Wilayah Kep. Bangka Belitung” imbuhnya. (Rizal)

Share :

Baca Juga

Berita

Penegakkan Hukum Terkait Aksi Masyarakat Blokir Portal PT FPIL, Polda Jambi Lakukan Langkah Humanis dan Persuasif

Berita

Ikuti Tradisi Pembaretan, 10 Personel Ditpolairud Polda Jambi Resmi Pakai Baret Biru

Berita

Rakerda Pertama Pengurus PWI Kota Jambi Periode 2023-2026 Digelar di Yogyakarta

Berita

Program Jumling Sat Brimob Polda Jambi, Dansat : Meningkatkan Keimanan dan Lebih Dekat ke Masyarakat

Berita

Optimalisasi Terminal Alam Barajo, Kepala BPTD Kelas II Jambi Bakal Tertibkan Bus Berloket di Luar Terminal Tipe A Alam Barajo

Berita

Sidak ke Tempat Pelayanan Publik, Irwasda Polda Jambi Himbau Petugas Berikan Pelayanan Terbaik tanpa Pungli 

Berita

Sapa Kicau Mania Jambi, Romi Haryanto Hadir dalam Lomba Burung Berkicau Ajang Piala Angkasa Pura II CUP 

Berita

Naik Kelas, 30 Peserta Didik Dari Warga Binaan Lapas Kuala Tungkal Sambut Tahun Ajaran Baru