Yello Hotel Jambi Peduli Lingkungan Gelar Aksi Word Clean Up Day di Gentala ARASY Pelaku Pembakaran Lahan Ditangkap, Kapolres Sarolangun: Terancam Hukuman 10 Tahun Penjara Komplotan Pencurian Minyak Kondensat PT Pertamina Dibekuk Ditreskrimum Polda Jambi  Ny. Puput Husaini, Bawa IAD Bangka Tengah Juara Pertama Lomba Senam Kreasi Acara Puncak Hari Adat Melayu Jambi ke 2 Dihadiri Langsung Kapolda Jambi 

Home / Berita / Daerah / Merangin

Minggu, 7 Januari 2024 - 16:17 WIB

Lakukan Kunjungan ke Kerinci, Wakapolda Jambi Turut Sambangi Mako Batalyon B Pelopor Satbrimob di Merangin 

Lakukan Kunjungan ke Kerinci, Wakapolda Jambi Turut Sambangi Mako Batalyon B Pelopor Satbrimob di Merangin

 

SERAMBIJAMBI.ID, MERANGIN – Disela kunjungan Ke Kerinci, Wakapolda Jambi Brigjen Pol Edi Mardianto mengecek Mako Batalyon B Pelopor Brimobda Jambi di Pamenang, Merangin, Minggu (7/1/2024) siang.

Setibanya di Mako Batalyon B, Wakapolda Jambi disambut Komandan Batalyon (Danyon) B Pelopor Brimobda Jambi AKBP Wan Agus bersama Pasi Ops AKP Sudartono, Pasi Log AKP H Sitepu dan para Komandan Kompi (Danki).

Baca Juga  Bersama BPN, Polda Jambi Lakukan Penandatanganan Naskah Perjanjian Kerjasama Penegakan Hukum dan Penyelamatan Aset Polri

Kabid Humas Polda Jambi, Kombes Pol. Mulia Prianto melalui Paur Penum Subbid Penmas, Ipda Alamsyah Amir, memgungkapkan  saat menyambut kedatangan Wakapolda Jambi, AKBP Wan Agus sedikit melaporkan kondisi dan situasi Mako yang dipimpinnya.

Baca Juga  Wakapolda Jambi Sambangi Kompi 3 Satbrimob di Kerinci dan Berpesan Tetap Jaga Kekompakan

“Pak Wakapolda juga  silaturahmi dan berikan arahan kepada personel,” ujar Ipda Alam dalam siaran persnya kepada awak media ini.

Ditambahkan Ipda Alam, Usai menunaikan shalat Zuhur berjamaah bersama para personel Brimob, Wakapolda Jambi melanjutkan perjalanan menuju Kabupaten Kerinci dan kota Sungai Penuh.

Baca Juga  Tumpukan Sampah di Aliran Sungai Parit 2 Tanjab Barat Dibersihkan, Kapolda Jambi Turun Tangan

Tampak mendampingi Wakapolda Jambi yakni Karo Ops Polda Jambi Kombes Pol Yudo Nugroho Sugianto dan Dansat Brimob Polda Jambi Kombes Pol Nadi Chaidir.

*Salam Presisi Bidang Humas Polda Jambi*

Narahubung Paur Penum Subbid Penmas Bidhumas Polda Jambi : *Ipda Alamsyah Amir (0818 332 005)*

Share :

Baca Juga

Berita

Kepada Siswa Sekolah Dasar, Ditlantas Polda Jambi Lakukan Sosialisasi Tertib Berlalu Lintas dan Pengenalan Rambu Lalulintas

Berita

HUT RI Ke-79, Pemberian Remisi Umum Oleh Bupati Tanjab Barat Kepada Narapidana Di Lapas Kuala Tungkal

Berita

Disparbud Kerinci Adakan Pelatihan Peningkatan Inovasi dan Higienitas Kuliner

Berita

Danrem 042/Gapu Menerima kehormatan sebagai Pembina Lembaga Adat Melayu Provinsi Jambi

Berita

Rapat Pleno KPU Kerinci, Monadi-Murison Bupati dan Wakil Bupati Kerinci

Berita

Apel Gelar Pasukan Konsolidasi Mantap Praja Siginjai 2024-2025, Kapolda Jambi: Seluruh Proses Pengamanan Pilkada Berjalan Lancar

Berita

Sambangi Mako Polairud, Kapolda Jambi Tindaklajuti Astacita Program 100 hari Presiden Prabowo Tindak Pidana di Perairan

Berita

Ini Pesan Ketum PWI Pusat saat Buka Rakerda SIWO Provinsi Jambi