Yello Hotel Jambi Peduli Lingkungan Gelar Aksi Word Clean Up Day di Gentala ARASY Pelaku Pembakaran Lahan Ditangkap, Kapolres Sarolangun: Terancam Hukuman 10 Tahun Penjara Komplotan Pencurian Minyak Kondensat PT Pertamina Dibekuk Ditreskrimum Polda Jambi  Ny. Puput Husaini, Bawa IAD Bangka Tengah Juara Pertama Lomba Senam Kreasi Acara Puncak Hari Adat Melayu Jambi ke 2 Dihadiri Langsung Kapolda Jambi 

Home / Uncategorized

Minggu, 14 Januari 2024 - 17:25 WIB

Ini Kata Mohammad Harifar Syafar Mengenal Sosok Prabowo Subianto

Ini Kata Mohammad Harifar Syafar Mengenal Sosok Prabowo Subianto

JAMBI – Hampir 20 tahunan mendampingi Letnan Jenderal Purnawirawan TNI Prabowo Subianto, tak membuat Mohammad Harifar Syafar membusungkan dada dan jumawa.

Pria kelahiran kabupaten Bungo tahun 80 puluhan silam itu banyak belajar dari sang jenderal yang saat ini adalah salah satu calon presiden RI yang berpasangan dengan Gibran tersebut.

Baca Juga  Pasca Musibah Kebakaran di Tanah Tumbuh, IKBJ Kirim Bantuan Seng dan Pakaian 

“Pak Prabowo memang mendidik kami dengan keras. Tapi dia punya visi bagaimana kami yang ada di lingkungannya bisa sukses di berbagai bidang,”tutur Harifar beberapa waktu lalu.

Dan bagi dia, Prabowo adalah orangtua yang selama ini telah mendidik dan membina dia hingga sepertu sekarang ini.

“Beliau adalah orangtua saya, setelah orangtua kandung saya yang di Bungo. Jasa beliau tak bisa diungkapkan dengan kata-kata,”imbuh Harifar yang saat ini adalah salah satu calon legislatif dari partai terbesar di Indonesia.

Baca Juga  Potret Kedekatan Mohd Indrawan Husairi Pemuda Jambi Dengan KH Said Aqil Siradj 

Pandangan miring masyarakat memang tak bisa di pungkiri lantaran kedekatanya dengan mantan Danjen Kopasus tersebut.

“Itu hal lumrah. Namanya juga masyarakat, ada yang suka banyak juga yang tidak suka. Untuk itu saya indahkan saja. Yang tau kan saya bagaimana perjalanan hidup saat mendampingi beliau,”ucap Harifar.

Baca Juga  Sampaikan Materi Bullying di SDIT Al-Mutmainah, Sat Binmas Polresta Jambi Jadi Narasumber Saat Persami

Baginya, menjaga kepercayaan dari sang jenderal adalah harga mati. “Sebegitunya beliau percaya kepada saya, sebaliknya pun demikian dengan saya. Terus terang Pak Prabowo lah yang merubah kehidupan saya seperti sekarang. Ini kan jalan Allah yang mempertemukan saya dengan beliau,”pungkas Mohammad Harifar Syafar.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Terima Penghargaan dari KPK, Polda Jambi Merupakan Polda Terbaik dalam Penanganan Korupsi

Uncategorized

Ini Penyampaian Walikota Sungai Penuh saat Buka Musrenbang Kota Sungai Penuh 2024

Uncategorized

Brimob Sahabat Anak, Mako Batalyon B Pelopor Dikunjungi Kelompok Bermain HIMPAUDI

Uncategorized

Ini Sambutan Ketua PWI Kota Jambi saat Hadiri Buka Puasa Bersama Insan Pers dan Satbrimob Polda Jambi

Uncategorized

Tak Hanya Lakukan Patroli, Personil Ditpolairud Polda Jambi Turut Bagikan Takjil ke Nelayan Perairan Nipah Panjang 

Uncategorized

Danrem 042/Gapu dan Kapolda Jambi Lakukan Pengecekan kondisi Keamanan Pleno PPK se Kota Penuh

Uncategorized

Reses ke Polda Jambi, Komisi III DPR RI: Terhadap Pengguna Narkotika Lakukan Asesment dan Hukum Berat Bandarnya 

Uncategorized

Bersama Ratusan Riders, Yamaha Jambi Gelar Safari Ramadhan