Yello Hotel Jambi Peduli Lingkungan Gelar Aksi Word Clean Up Day di Gentala ARASY Pelaku Pembakaran Lahan Ditangkap, Kapolres Sarolangun: Terancam Hukuman 10 Tahun Penjara Komplotan Pencurian Minyak Kondensat PT Pertamina Dibekuk Ditreskrimum Polda Jambi  Ny. Puput Husaini, Bawa IAD Bangka Tengah Juara Pertama Lomba Senam Kreasi Acara Puncak Hari Adat Melayu Jambi ke 2 Dihadiri Langsung Kapolda Jambi 

Home / Berita / Bungo / Daerah

Minggu, 11 Februari 2024 - 11:27 WIB

Polres Bungo Gelar Apel Pergeseran Pasukan Pengamanan Pemungutan Suara Pemilu 2024

Polres Bungo Gelar Apel Pergeseran Pasukan Pengamanan Pemungutan Suara Pemilu 2024

 

Muara Bungo – Kapolres Bungo AKBP Singgih Hermawan, S.I.K., M.A.P memimpin apel pergeseran pasukan dalam rangka pengamanan Tempat Pemungutan Suara (TPS) Pemilu tahun 2024. Minggu (11/2/2024)

Apel Pergeseran pasukan pengamanan TPS Pemilu dilaksanakan di lapangan Mapolres Bungo.

Baca Juga  Satreskrim Polres Bungo Gagalkan Penyelundupan Puluhan Ribu Benih Baby Lobster Senilai 12 Milyar

Dalam apel ini, Kapolres Bungo AKBP Singgih Hermawan, S.I.K., M.A.P menyampaikan kepada personel yang terlibat dalam pengamanan TPS ini untuk menjaga perilaku saat bertugas.

Ia menegaskan kepada personel tugasnya hanya mengamankan TPS saja tidak lebih.

“Jangan melakukan hal-hal tambahan yang menyebabkan persepsi persepsi lain,”ujarnya.

Baca Juga  Akan Dibawa ke Pulau Jawa, Polres Bungo Amankan Dua Pelaku Minerba Ilegal

AKBP Singgih berpesan dalam pemilu ini Polri diberikan tanggung jawab untuk mengamankan proses demokrasi agar berjalan dengan aman dan damai.

Maka dari itu, Ia menghimbau agar para personel dapat menjalan tugas dengan sebaik-baiknya mulai dari persiapan diri, menjaga kesehatan, sarana dan prasarana untuk keberhasilan tugas.

Baca Juga  Upacara Peringatan Hari Juang Polri Tahun 2024 di Polda Jambi Dipimpin Irjen Pol Rusdi Hartono

“Kita bersama pemangku kepentingan lainnya bahu membahu bersama-sama mengelola pesta demokrasi ini bisa berjalan dengan baik,”tandasnya.

Tampak hadir Pejabat Utama Polres Bungo, Para Kapolsek Jajaran Polres Bungo, dan seluruh personel yang terlibat dalam pengamanan pemilu 2024.

Share :

Baca Juga

Berita

147 Siswa Ikuti Pendidikan Pembentukan Bintara Polri di SPN Polda Jambi, Ini Pesan Kapolda Jambi

Berita

Personel Satbrimob dan Ditpolairud Polda Jambi Bagikan 500 Bungkus Makanan untuk Masyarakat Pesisir Sungai Batanghari

Berita

Gerebek Base Camp Penyalahgunaan Narkoba, Polresta Jambi Turut Amankan Empat Orang

Berita

Tingkatkan Kwalitas dan Tata Kelola Penyelenggara Tugas Operasional, Kapolda Jambi Buka Taklimat Awal Audit Kinerja Itwasum Polri

Berita

Sinergisitas TNI-POLRI, Pemerintah dan Masyarakat, Dandim 0416 Bute Ajak Bersihkan Saluran Air Bentuk Peduli Kesehatan 

Berita

Apel Pergeseran Pasukan dalam Rangka Pengamanan Pemilu Dipimpin Langsung Kapolres Kerinci, Ini Penekanannya

Berita

Tegaskan Netralitas ASN Dalam Pilkada, Pj Wali Kota Jambi : ASN Dilarang Memberikan Dukungan Kepada Paslon

Berita

Ditpolairud Polda Jambi Lakukan Penyelidikan Terkait Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari